Monday, July 9, 2012

Realita Umat Islam

*Kholid Syamhudi*

Faedah berserakan
Syekh Abdurrahman bin Yahya Al-Mu'allimi -hafizhahullahu Ta’ala- seorang ulama Yaman yg wafat di Makkah  menyampaikan bahwa realita umat Islam dewasa ini terjadi karena tiga perkara:

Pertama: Bercampurnya sesuatu yang bukan berasal dari agama (Islam) dengan sesuatu yang berasal dari agama (Islam).

Kedua: Lemahnya keyakinan terhadap sesuatu yang termasuk bagian dari agama (Islam).

Ketiga: Tidak mengamalkan hukum-hukum agama (Islam).

Apabila kesimpulan beliau dicermati, ternyata (akar permasalahan) kembali kepada kebid’ahan yang tercampur di dalam agama ini. Kebid’ahan inilah yang melemahkan keyakinan kaum muslimin terhadap ajaran agamanya. Dari kurang yakinnya kaum muslimin terhadap ajaran Islam, muncullah kecintaan kepada dunia yang mengantarkan mereka untuk meninggalkan hukum-hukum agama yang mulia ini.

No comments:

Post a Comment